BB Cream merupakan krim serbaguna yang dapat menutupi ketidaksempurnaan dan ketidakrataan warna kulit, memberikan kelembapan pada kulit, mencerahkan kulit kusam dengan seketika,membantu menyamarkan garis-garis halus dan melindungi kulit dari sinar UVA dan UVB.Tersedia dalam berbagai variasi warna,dari terang hingga gelap,hingga dapat disesuaikan dengan semua warna kulit.
Aqua,Cyclopentasiloxane,Dimethicone,Ethylhexyl Methoxycinnamate,Titanium Dioxide,Glycerin,Propylene Glycol,Caprylyl Methicone,Hydrogebated Polyisobutene,PEG-9 Dimethicone,Cetearyl Dimethicone Crosspolymer,Butyrospermum Parkii,Cyclotetrasiloxane,Aluminum Hydroxide,Dimethicone/Methicone Copolymer,Dimethiconol,Ethythexyl Cocoate,Phenyl Trimethicone,Lecithin,Glycolipids,Capryryl Glycol,CI 77492,Methicone,CI 77491,C30-45 Alkyl Dimenticone,Benzophenone-3,Tocopheryl,Acetate,Bisabolol,Imidazolidinyl Urea,Sodium Chloride,CI 77499,Allantoin, Cetylpyrinium Chloride ,Glycyrrhiza Glabra Root Extract,Parfum.
Cyclopentasiloxane, Titanium Dioxide, Ethylhexyl Methoxycinnamate,Benzophenone-3 , Butyrospermum Parkii,Tocopheryl Acetate, Bisabolol & Allantoin,Cetylpyridinium Chloride,Glycyrrhiza Glabra Root Extract : Sunscreen agent, sebagai UV protection , Mengunci kelembapan pada kulit, kulit tetap terhidrasi,Melembapkan dan menutrisi, Soothing & calming skin, Merawat jerawat pada kulit,Mencerahkan dan meratakan warna kulit
Aplikasikan TRISNA MASYKURA ESTETIK Glowtizen BB Cream Natural pada wajah menggunakan jari,kuas ataupun spons hingga merata.
© 2025 PT TRISNA MASYKURA ESTETIK